Minggu, 21 Desember 2014

vSphere Virtual Infrastructur Hardware Sizing


Hardware Sizing (HS) atau bisa kita sebut juga perhitungan / kalkulasi untuk menentukan kebutuhan Hardware Server untuk membangun insfrastruktur datacenter kita.

Hardware Sizing ini biasanya dilakukan oleh Datacenter Designer, Hardware Sizing ini sangat penting karna dengan HS kita dapat menentukan kebutuhan hardware yang tepat untuk memenuhi semua kebutuhan pada insfrastruktur datacenter yang akan kita bangun, baik itu untuk performa, insfrastruk growth (pengembangan insfrasturktur) dan lainnya.

Sebagai contoh kita akan membangun suatu datacenter dengan jumlah 50 sistem, maka dengan HS ini kita bisa menghitung berapa kebutuhan yang diperlukan untuk setiap sistem dan berapa kebutuhan yang diperlukan untuk semua sistem yang ada agar tidak terjadi kekurangan resource seperti CPU, RAM, STORAGE, NETWORK dan lainnya.

Tutorial Hardware Sizing (HS) ini lebih menekankan kepada virtual insfratruktur dengan VMWare vSphere, HS ini memang tidak terlalu lengkap dan hanya mencakup beberapa bagian seperti CPU dan RAM, tentunya masih perlu banyak perbaikan dan pengembangan untuk menjadi lebih lengkap, tapi setidaknya HS ini bisa membantu kita dalam HS untuk VMWare vSphere Virtual Insfrastruktur.

Berapa banyak Server yang kita butuhkan untuk memenuhi kebutuhan suatu virtual insfrastruktur, growth dan availability?

Ingin tahu cara menghitungnya dan contoh kasusnya? silahkan baca selengkapnya pada sumber tulisan artikel ini yaitu di http://blog.linuxcoding.org/artikel/vsphere-virtual-insfrastruktur-hardware-sizing/#more-960
Title: vSphere Virtual Infrastructur Hardware Sizing; Written by Anonim; Rating: 5 dari 5

Tidak ada komentar:

Posting Komentar